Minggu, 19 Februari 2012

KUIS KEWIRAUSAHAAN 1

1. Pengertian kewirausahaan adalah kemampuan seseorang untuk melihat atau menciptakan suatu peluang dan    merubah peluang tersebut menjadi sesuatu yang bernilai ekonomis.

2. Motif seseorang untuk melakukan usaha ada 2 yaitu:
    1. Needest based
    2. opportunity based

3. M Scarborough dan Thomas W Zimmerer(1993) mengemukakan 8 karakteristik wirausahaan yaitu:
 1.       Desire or responsibility, yaitu memiliki rasa tanggung jawab atas usaha usaha yang dilakukannya. Seseorang yang punya tanggung jawab akan selalu mawas diri.
2.       Preference for moderate risk, yaitu lebih memilih resiko moderat
3.       Confidence in their ability to success, yaitu percaya akan kemampuan diri untuk berhasil.
4.       Desire for immediate feedback, yaitu selalu menghendaki umpan balik yang segera.
5.       High level of energy, yaitu memiliki semangat dan kerja keras untuk mewujudkan keinginannya demi masa depan yang lebih baik.
6.       Future orientation, yaitu berorientasi kemasa depan, perspektif dan berwawasan  jauh ke depan.
7.       Skill at organizing, yaitu memiliki ketrampilan dalam mengorganisasikan sumber daya untuk menciptakan nilai tambah.
8.       Value of achievement over money, yaitu lebih menghargai prestasi daripada uang.

4. Sumber sumber peluang bisnis ada dua yaitu:
  1. lnternal
  2. eksternal
 1. faktor faktor dalam lingkungan internal  yaitu MK,MO,MP,MSDM
 2. Faktor faktor dalam lingkungan eksternal ada dua yaitu,
  1. Lingkungan makro yaitu:   
  • sosial ekonomi
  • sosial budaya
  • demografi
  • alam
  • pemerintah
  • IPTEK

   2.   Lingkungan mikro, ada 4 C yaitu
  • competitora
  • channel of distribution
  • custumers
  • center
 5. Kompetensi yang harus dimiliki oleh wirausahaan
  1. Knowing your bussiness
  2. Knowing the basic managemen
  3. Having a proper attitude
  4. Having eduquate capital
  5. Managing finance eficiencly
  6. Managing time effectically
  7. Managing people
  8. Satisfing custumer by hight quality produc
  9. Knowing hoozuu too complete
  10. coving with regulation and paper work
6. Kreatifitas adalah kemampuan seseorang untuk menghasilkan ide ide untuk menyelesaikan masalah dan bahkan menciptakan peluang dari ide ide tersebut

7. Inovasi adalah kemampuan untuk mengembangkan ide ide dan ide ide tersebut dapat diterima oleh pasar

8. Bisnis adalah serangkaian aktifitas mengelola resources untuk menghasilkan produk untuk mencapai tujuan perusahaan .
Resources ada 7 M, yaitu:
  • Man 
  • Money
  • Machin
  • Matherial
  • Method
  • Minute
  • Measure
  • Information
9. Managemen adalah bekerja dan melalui orang lain untuk menyelesaikan suatu pekerjaan sehingga efektif dan efisien .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar